Model Dapur Untuk Rumah Mewah


Sama halnya dengan model dapur rumah mewah, dapur yang dibangun pun bisa memiliki model yang sama dengan model-model minimalis yang sudah dijelaskan di atas. Model tersebut bisa disatukan antara ruang makan dengan dapur. Jadi dapur nantinya bersifat multifungsi. Bukankah itu menyenangkan? Dapur yang dibangun pada sebuah rumah mewah biasanya pun dihias.



Misalnya tembok dapur dibangun dengan batu marmer ditambah dengan ornament-ornamen cantik, kemudian di dapur dipasang lampu gantung yang indah. Tentu saja selain semua itu, di dapur mewah pun terdapat kitchen set, kulkas, dan rak dinding. Dapur di rumah mewah biasanya tidak terlihat seperti dapur pada umumnya karena didesain semewah mungkin.

 

Bagaimana? Apakah Anda sudah memutuskan akan memilih desain dan model dapur rumah mewah seperti apa yang anda inginkan? Usahakan selaraskan lahan untuk dapur sesuai dengan lahan yang dibangun untuk rumah. Sekali lagi perlu diingat bahwa dapur merupakan salah satu ruangan yang penting di dalam sebuah rumah.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 



Previous
Next Post »
Thanks for your comment